Wisata Trio Gili Lombok. Tour sehari penuh ke daerah bagian utara pulau Lombok untuk mengunjungi 3 Pulau Gili: Gili Trawangan, Gili Meno, dan Gili Air. Ketiga Pulau Gili ini adalah tempat yang paling cocok untuk snorkeling dan diving, atau sekadar bersantai.
Durasi : 1 Hari
Ketersediaan : Setiap Hari
Minimum : 2
Maximum : 9